Jumat, 22 Agustus 2014

Arus Listrik

Apakah arus listrik itu?
Bila kita menghubungkan lampu dengan baterai menggunakan kawat tembaga maka lampu akan menyala. Arus mengalir dari negatif(-) ke Positif (+).
Sumber Newstep 1 Toyota
Kejadian yang disebabkan arus listrik adalah :
1. Pembangkitan panas
 Bila arus mengalir melelui konduktor akan menimbulkan panas. contoh setrika listrik
2. Aksi kimia
Terjadi pada baterai
3. Medan Magnet
Medan magnet akan terjadi melelui iduksi elektromagnet dan mutual induksi contoh pa distributor, alternator

0 komentar:

Posting Komentar